E K S T R A K U R I K U L E R
T E K S O U N D
Ekstrakurikuler Teknologi dan Soundsystem, akrab disebut dengan Teksound, merupakan ekstrakurikuler yang bergerak di bidang teknologi, informasi, dan komunikasi. Ekstrakurikuler ini merupakan perpaduan antara Ekstrakurikuler Radio Sekolah dan Divisi Teknologi Ekstrakurikuler Sains dan Perpustakaan yang memutuskan untuk memisahkan diri pada tahun 1982.